Contoh Surat Lamaran Kerja Umum yang Baik dan Benar




Probolinggo, 11 Januari 2018

Hal : Lamaran Pekerjaan

Yth. HRD Manager
PT. SUMBER ALFARIA TRIJAYA Tbk
Jl. Brantas KM.1
Probolinggo
Dengan hormat,

Sebagaimana iklan yang dimuat dalam surat kabar harian tanggal 10 Januari 2018 tentang lowongan pekerjaan diperusahaan ini untuk bagian Pramuniaga, maka saya:

Nama                            : Lucinta Luna
Tempat, Tgl Lahir        : Probolinggo, 8 Maret 1995
Jenis Kelamin              : Laki-Laki
Pendidikan Terakhir    : SMA Negeri 1 Fak Fak               
Telpon (HP)                 : 0813 1234 5678

Bermaksud mengajukan permohonan kerja untuk mengisi posisi pekerjaan tersebut.

Saya merupakan pribadi yang murah senyum, belum menikah, berpenampilan rapi, teliti dan bertanggung jawab. Saya menyukai dengan pekerjaan yang dapat berhubungan langsung dengan banyak orang. Menerima hal baru dan bisa bekerja sama secara tim maupun perorangan. Dengan berbekal pendidikan dan beberapa pelatihan/magang yang saya ikuti, saya yakin akan cocok untuk melakukan pekerjaan tersebut. 

Adapun sebagai bahan pertimbangan, saya juga melampirkan kelengkapan data-data diri saya bersama surat ini, seperti:
1. Fotocopy Ijazah SMA
2. Fotocopy SKHU
3. Daftar Riwayat Hidup (CV)
4. Fotocopy Kartu Keluarga
5. Fotocopy KTP
6. Pas Foto ukuran 4 x 6 (2 lembar)

Demikian surat permohonan pekerjaan ini saya buat dengan sebenar-benarnya. Besar harapan saya agar permohonan kerja ini dapat diterima dan saya juga siap apabila ada panggilan untuk wawancara. Atas perhatian dan waktunya saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya,



Lucinta Luna



Jika sudah membuat surat lamaran pekerjaan silahkan membuat CV yang disukai HRD Lihat Disini!
Bagi yang ingin mendapatkan informasi lowongan kerja di alfamart bisa klik disini Cara Melamar Kerja di Alfamart

contoh surat lamaran kerja 2018,contoh surat lamaran kerja tulis tangan,contoh surat lamaran kerja di pt,contoh surat lamaran kerja di pt sebagai karyawan,contoh lamaran pekerjaan sederhana,contoh surat lamaran kerja doc,download surat lamaran kerja,cara membuat surat lamaran kerja di pabrik

0 Response to "Contoh Surat Lamaran Kerja Umum yang Baik dan Benar"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel